Manajemen Rantai Pasok Halal


 

A.T Kerney dalam Addressing the Muslim Market: Can You Afford No To? (2008) menuliskan bahwa muslim adalah segmen konsumen dengan pertumbuhan tercepat di dunia. Setiap perusahaan yang tidak mempertimbangkan bagaimana melayani mereka akan kehilangan kesempatan yang signifikan dari hulu sampai hilir. 

Berdasarkan data Global State Islamic Economy (2018-2019) yang membahas terkait industri halal global, Indonesia menempati peringkat ke-10 secara keseluruhan dari penilaian makanan halal, keuangan syariah, wisata halal, busana muslim, media dan rekreasi halal, hingga kosmetik dan obat-obatan halal. Melihat potensi dan peluang tersebut, tentu perlu upaya lebih maksimal untuk dapat mewujudkan industri halal di Indonesia.

Lebih lengkapnya silakan baca di Foodreview Indonesia edisi Desember 2019, Sustainability: Food Packaging Challenges. Pembelian & Berlangganan hubungi kami: langganan@foodreview.co.id / 0251 8372 333 / WA 0811 1190 039. 

 

Artikel Lainnya